“Kuliah Umum” Manajemen Strategi di Terminal Petikemas Koja
Keberhasilan tiap perusahaan, baik perusahaan yang kecil (startup) atau bahkan perusahaan yang sudah memiliki gurita bisnis yang luas pasti memiliki yang namanya manajemen strategi.
Singkatnya manajemen strategi adalah suatu hal atau tindakan yang dilakukan tiap organisasi perusahaan sebelum mengambil tindakan untuk kesejahteraan perusahaan untuk kedepannya. “Strategi yang buruk akan gagal, tidak peduli seberapa bagus informasimu. Dan eksekusi yang lemah akan menghalangi strategi yang baik. Jika kamu melakukan cukup banyak hal dengan buruk, kamu akan gulung tikar.” – Bill Gates.
Itu sebabnya setiap tindakan yang diambil suatu perusahaan harus dipikirkan terlebih dahulu, kalau menurut Robert Waterman “Strategi diperlukan karena masa depan tidak dapat diprediksi.”
Mari kita bahas seperti apa sih manajemen strategi yang sudah dilakukan di Terminal Petikemas Koja??
Hal berikut akan di bahas atau diberikan oleh Narasumber kami Bapak Surento Sumarno, S.E., M.M., Tr., C.NLP
yang akan oleh moderator Bapak Dr. Afzil Ramadian, S.T., M.M, Tr